Jajaran Polsek Babelan, Terima Mahasiswa Universitas Bhayangkara Jakarta Raya. Dalam kegiatan KKN

Dok Humas Babelan


BABELAN - Sebanyak 120 Mahasiswa Universitas Bhayangkara Jakarta Raya, tiba di Kecamatan Babelan. Selasa. 23 Juli 2019. untuk melaksanakan kuliah kerja nyata di sejumlah Desa diwilayah Kecamatan Babelan. 

Kepala Kepolisian Ssktor Babelan Kompol Tata Irawan. SE. menjelaskan." Mahasiswa dari Universitas Bhayangkara Jakarta Raya. akan melaksanakan kuliah kerja nyata di lima Desa di wilayah kecamatan Babelan. Dirinya berharap para Mahasiswa/i dapat menyesuaikan dan menempatkan diri di masing-masing desa di wilayah hukum Polsek Babelan.

Ia juga berpesan melalui Bhabinkamtibmas agar dapat membantu para peserta KKN demi kelancaran kegiatan tersebut, kemudian untuk peserta KKN Mahasiswa Universitas Bhayangkara, agar benar-benar melaksanakan serta mengaplikasikan Ilmu yang didapat dibangku Kuliah untuk diterapkan kepada masyarakat sebagai pengabdian.

“Jaga keselamatan dalam melaksanakan KKN. Jaga nama baik Kampus." ucapnya. Kapolsek Babelan.

Humas Polsek Babelan ( Anwar. SH ).
Lebih baru Lebih lama