Dok Humas Babelan
BABELAN- Kapolsek Babelan Kompol Tata Irawan laksanakan giat pertemuan dengan pihak Pertamina SP Tambun Field 3.
Hal tersebut lantaran ada informasi akan adanya aksi unjuk rasa yang akan dilaksanakan pada Rabu (24/7/2019) besok, di Pertamina Desa Buni Bakti. Bertempat di Saung Kebalen, Kelurahan Kebalen, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi, Selasa (23/7/2019).
Diketahui, dalam giat tersebut di hadiri oleh Kapolsek babelan Kompol Tata Irawan, dan Kanit Binmas Iptu Bambang Farubi, Camat Babelan Deni Mulyadi, Danramil 04/Babelan Kapten Inf M Toib. Dan pihak Pertamina SP Tambun Filed 3 diwakili oleh humas Hesti Apriani.(***)
Humas Polsek Babelan ( Anwar. SH ).